Pilihan andalan untuk momen santai atau latihan olahraga, Rib Cuff Pants dari Champion ini menawarkan segalanya. Dengan fit yang pas dan desain sporty, celana ini cocok dipakai sehari-hari. Dilengkapi dengan rib cuff di bagian bawah, tampilannya memberikan aksen yang khas. Tidak hanya itu, bahan lembut yang digunakan juga memberikan kenyamanan maksimal bagimu. Tambahkan celana ini ke koleksi di lemarimu dan tunjukkan pesona style yang berbeda!
Color :
Black
Product Code :114907-KK001_jdsportsid
Badge o2o | No |
---|---|
Color | Black |