Maksimalkan kecepatan larimu menjadi yang terbaik. Sepatu lari ini didesain dengan bantalan BOOST yang responsif untuk pemulihan energi di setiap langkah. Heel-nya dibuat lebih sempit, sehingga kakimu tidak akan mudah terpeleset. Bahan PRIMEKNIT yang menawarkan sensasi memeluk kaki mendukung dan meningkatkan setiap langkahmu, sementara sistem Linear Energy Push memastikan kenyamanan optimal. Lalu, detail pada bagian upper-nya menampilkan kesan vintage yang keren. Bagian upper sepatu ini dibuat dengan serat benang berkinerja tinggi yang mengandung setidaknya 50% Parley Ocean Plastic — limbah plastik yang didaur ulang, diperoleh dari pulau-pulau terpencil, pantai, komunitas pesisir, dan tepi pantai, untuk mengatasi ancaman pencemaran laut.
Care & Material :
50% benang lainnya terbuat dari poliester daur ulang.
Color :
Blue
Product Code :GX9157_jdsportsid
Badge o2o | No |
---|---|
Color | Blue |